Anti Awkward Datang Kondangan Sendirian, Ini 5 Tips yang Bisa Kita Coba!

By Elizabeth Nada, Minggu, 22 September 2019 | 09:00 WIB
Sherina Munaf (instagram.com/sherinasinna)

4. Tawarkan bantuan

Tips selanjutnya biar enggak awkward saat pergi kondangan sendirian adalah dengan menawarkan bantuan.

Yup! setiap orang akan menghargai ketika kita memberi mereka bantuan apalagi di kondangan. Misalnya ketika si tuan rumah berusaha mencarikan tempat duduk buat orang yang datang.

Kita bisa membantu mereka menunjukkan tempat duduk yang masih kosong. Seenggaknya cara ini bikin kita jadi enggak kagok sendiri.

5. Sering-sering ke area makan

Eits, bukan maksudnya mau ngehabisin semua hidangan di acara kondangan ya! ha-ha.

Sering ke area makan sebenarnya bakal mempermudah kita untuk berkenalan dan ngajak ngobrol orang lain, lho. Selain itu kita juga enggak akan awkward karena bisa ngobrol sambil makan.

Baca Juga: Mantap! Episode Pertama 'Vagabond' Raih Rating Tinggi. Masuk ke Watchlist Drakor Baru Nih

Itu dia girls, 5 tips ala cewekbanget.id biar kita enggak awkward lagi pas datang kondangan sendirian. Selamat mencoba! (*)

(Indra Pramesti)