Ahn So Jin
Ahn So Jin meninggal pada usia 22 tahun akibat bunuh diri dengan lompat dari lantai 10 apartemennya.
Ahn So Jin dikenal sebagai leader 'Baby KARA', kompetisi KARA Project yang bakal menentukan siapa yang berhak untuk mengisi kekosongan member KARA Yang keluar tahun 2014 lalu. Namun So Jin sendiri hanya sampai 4 besar dan enggak bisa mewujudkan mimpinya sebagai idol Kpop.
Nah, di tahun 2015, So Jin sendiri dijanjikan bakal menjadi salah satu anggota grup baru, yaitu April. Sayangnya, entah kenapa ada yang salah dan So Jin akhirnya keluar dari agensi tersebut!
Sebulan setelah keluar dari agensi, So Jin lalu bunuh diri di apartemennya.
Brandon Lee
Brandon Lee sendiri adalah anak dari Bruce Lee, seorang aktor laga yang paling fenomenal!
Brandon Lee kecil sudah dilatih matrial arts oleh sang ayah yang harus meninggalkannya di usia 8 tahun.
Setelah itu, Brandon Lee sendiri mengikuti jejak sang ayah menjadi seorang aktor. Sayangnya di tahun 1993 ketika berusia 28 tahun dan bermain di film 'The Crow', Brandon Lee harus meninggal akibat kecelakaan saat syuting film tersebut!
(*)
Baca Juga: Kabar Sulli Meninggal Dunia Telah Dikonfirmasi, Polisi Ungkap Penyebab Kematiannya