Dari Goyang Shopee Bareng, Ini 3 Keseruan Shopee 11.11 Big Sale With GFriend. Seru Abis!

By Kinanti Nuke Mahardini, Senin, 11 November 2019 | 19:19 WIB
GFriend x Shopee (foto: CewekBanget.id (Kinanti Nuke))

Penampilan seleb Indonesia

Bukan hanya GFriend yang mengguncang panggung Shopee 11.11 Big Sale, tetapi musisi dan seleb Indonesia juga sukses memberikan penampilan terbaik mereka.

Dari Noah hingga Syahrini, semua tampil apik di atas panggung. 

Enggak terlupakan, si gemas Gempi juga melakukan kolaborasi dengan sang bunda, Gisele dan Via Vallen menyanyikan lagu Sayang. 

GFriend goyang Shopee

Satu yang paling enggak bisa Buddy lupakan. Grup kpop favorit mereka melakukan goyang Shopee bersama tiga pembawa acara Shopee 11.11 Big Sale. 

Enggak hanya sekedar melakukan goyang Shopee dengan menggerakan handphone namun member GFriend juga menambah beberapa gerakan ekstra.

Super gemas!

(*)

Baca Juga: 10 Boyband Terpopuler November 2019. BTS Tepat 1,5 Tahun Puncaki Brand Reputasi Boyband Kpop!