Modis! Ini Inspirasi Batik Untuk Hijaber Biar Tampil Lebih Elegan!

By Marcella Oktania, Kamis, 28 November 2019 | 08:00 WIB
Batik ala Bella Almira (instagram.com/bellmirs)

CewekBanget.ID - Sekarang, batik jadi salah satu pakaian yang tepat untuk dipakai setiap ada acara besar, seperti kondangan atau wisuda.

Jadi enggak salah kalau kita, khususnya yang berhijab lebih memilih menggunakan setelan batik daripada dress biasa yang ketinggalan zaman, nih.

Yuk lihat dulu inspirasi batik dari Bella Almira, selebgram sekaligus penyanyi handal yang anggun banget!

Baca Juga: Inspirasi Outfit Batik Hijab Buat Kondangan & Wisuda. Ayu & Anggun!

1. Pas banget buat wisuda atau kondangan, cobain pakai atasan kebaya pink dengan rok duyung batik yang ayu!

Batik ala Bella Almira