Member TWICE pun enggak kuasa menahan air mata mereka ketika video tersebut berakhir.
BTS
Pada penghujung konser Love Yourself: Speak Yourself Tour, BTS memang menyediakan waktu khusus untuk fansnya yang diberi nama ARMY Time.
Momen tersebut digunakan member BTS untuk bersenang-senang bersama ARMY.
Namun, ada yang berbeda dari konser BTS di Wembley Stadium, Inggris, beberapa waktu lalu.
Bukannya ARMY Time, momen tersebut berubah menjadi ARMY Sing yang disusul dengan alunan lagu Forever Young.
ARMY pun dengan kompak menyanyikan Forever Young, lagu yang dikenal punya makna khusus bagi BTS dan ARMY.
BTS yang enggak mengetahui hal ini pun terkejut dan merasa terharu sampai beberapa member seperti Jungkook, Jimin, dan J-Hope terlihat menangis.
Sambil menangis, mereka kemudian ikut bernyanyi bersama ARMY.
Baca Juga: Ternyata 14 Idol Kpop Ini Enggak Terima Hadiah dari Fans. Kenapa Ya?
GOT7