Waktu Terbuang Sia-sia & 4 Hal yang Terjadi Kalau Sering Berpikiran Negatif!

By Elizabeth Nada, Sabtu, 15 Februari 2020 | 15:00 WIB
Drama 'A Little Thing Called First Love' (foto : twitter)

Cewekbanget.id - Girls, sebaiknya kita mulai mengurangi kebiasaan sering berpikiran negatif, ya.

Selain bikin kita jadi galau sama hal yang belum pasti, kebiasaan berpikiran negatif juga punya dampak yang kurang baik bagi diri kita.

Kerap diabaikan, 5 hal ini yang akan terjadi pada diri kita akibat selalu berpikiran negatif.

Salah satunya adalah kita merasa waktu jadi terbuang sia-sia. Duhhh..!

Baca Juga: Jaga Perkataan & 3 Cara Ampuh Buat Hadapi Teman yang Sensitif!

1. Menimbun racun bagi tubuh

jarang diketahui, ternyata pikiran negatif mampu membuat tubuh menghasilkan racun yang berpengaruh buruk bagi kesehatan kita, lho!

Sealin mengganggu aktivitas, kerap memiliki pikiran negatif juga membuat badan jadi sakit. Rugi banget, deh.

Eulachacha Waikiki