Ini 4 Bahan Alami yang Ampuh Hilangkan Bruntusan dengan Cepat!

By Marcella Oktania, Jumat, 27 Maret 2020 | 15:30 WIB
Ilustrasi bruntusan (virginic.com)

4. Teh hijau

teh hijau

Teh hijau bukan cuma bagus untuk diet, tapi juga bisa digunakan buat menghilangkan bruntusan.

Teh hijau dikenal punya kandungan antioksidan, flavonoids, dan tannins yang bisa mematikan bakteri jerawat penyebab bruntusan.

Selain itu, teh hijau juga bisa mengurangi produksi sebum, biar bruntusan enggak bakalan balik lagi.

Kita tinggal seduh 1 kantung teh hijau selama beberapa menit dan biarkan dingin. Teh hijaunya bisa kita minum dan gunakan kantung tehny auntuk ditempelkan ke wajah bruntusan, deh!

(*)

Baca Juga: 5 Bahan Alami yang Ampuh & Cepat Buat Hilangkan Bau Badan Menyengat!