5 Lagu Glenn Fredly yang Bakal Kita Ingat Sepanjang Masa. Favorit!

By Kinanti Nuke Mahardini, Rabu, 8 April 2020 | 21:24 WIB
Glenn Fredly Meninggal Dunia karena Meningitis: Ini 3 Makanan yang Bisa Menangkal Meningitis, Pasti Ada di Dapur Anda (KOMPAS IMAGES/ MUNDRI WINANTO)

Sedih Tak Berujung

Meski punya makna yang sedikit dewasa, namun lirik dan melodi Sedih Tak Berujung jadi salah satu lagu legendaris dari Glenn Fredly

Lirik favorit "Selamat tinggal kisah tak berujung, kini ku-kan berhenti berharap," setuju? 

Kasih Putih

Kalau empat lagu lain bercerita tentang kandasnya hubungan seseorang, Kasih Putih merupakan lagu romantis milik Glenn Fredly. 

Salah satu penggalan lirik lagu ini ialah "Biarkanlah kurasakan hangatnya sentuhan, kasih putih."

(*)

Baca Juga: Ada Orang Tanpa Gejala (OTG), #HadapiCorona Tetap Harus Lakukan dengan Physical Distancing!