Capricorn dan 3 Zodiak Ini Jadi Hobi Memasak saat Physical Distancing. Kamu Salah Satunya?

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Rabu, 15 April 2020 | 12:40 WIB
Yoona (kpopasiachan.com)

Taurus

Taurus diam-diam suka kalau bereksperimen dengan resep baru.

Mereka memperhatikan menu-menu yang lagi hits banget akhir-akhir ini.

Keahlian Taurus adalah bikin kue dan plating yang cantik.

Tampilan makanannya juga diperhatikan banget kalau sama Taurus. Semuanya harus sempurna, deh.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini, 15 April 2020. Aquarius Ragu Sama Gebetan?

Cancer

Resep keluarga adalah masakan andalan yang dicoba sama Cancer.

Walaupun udah resep turun-temurun, tapi Cancer enggak ragu buat menambah beberapa resep lain.

Mereka suka banget buat inovasi dari resep-resep lama.

Berhasil atau enggak tentang resep barunya ini, jangan salah karena kita masih bisa menikmati masakan Cancer kok.