Zodiak 9 Mei 2020, Ada yang Lagi Diam-diam Lagi Dideketin Nih

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Sabtu, 9 Mei 2020 | 13:00 WIB
Strong Woman Do Bong Soon (coppamagz.com)

Scorpio

Weekend ini kayaknya enggak terlalu baik buat Scorpio. Seharusnya digunakan buat bersantai, tapi Scorpio malah merasakan emosi gara-gaa memulai hari dengan adu argumen. Coba tenangkan dirimu ya, Scorpio!

Sagittarius

Yeay, setelah bersusah payah selama weekday lalu, Sagittarius akhirnya bisa merasakan hasil yang baik hari ini. Bersantai, quality time atau me time jadi hal yang menyenangkan buat Sagittarius.

Baca Juga: Dukung Kemensos RI, Nestlé Cares Bantu Masyarakat Terdampak COVID-19!

Capricorn

Karena ini weekend, coba deh buat melakukan hal-hal yang menyenangkan. Jangan terlalu terpaku pada rencana, coba sesekali lebih fleksibel ya, Capricorn. Happy weekend!(*)