Nyeri di Kepala, Sakit Kepala atau Vertigo? Kenali Perbedaannya!

By Salsabila Putri Pertiwi, Sabtu, 6 Juni 2020 | 19:10 WIB
Ilustrasi sakit kepala (yahoo.com)

Sakit Kepala

Ilustrasi sakit kepala

Gejala paling umum dari cepalghia atau lebih dikenal sebagai sakit kepala adalah nyut-nyutan dan tegang.

Sakit kepala dibagi menjadi dua tipe, yakni primer dan sekunder.

Sakit kepala primer terjadi karena penyakit dari kepala itu sendiri dan terbagi lagi menjadi tiga tipe, yakni:

Sementara sakit kepala sekunder disebabkan sakit pada organ lain di sekitar kepala, misalnya karena sinusitis, sakit gigi, infeksi mata, dan lainnya.