Tetap #HadapiCorona, Ini 4 Tips Aman Bermain dengan Anak-anak atau Bayi

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Selasa, 23 Juni 2020 | 18:51 WIB
Drama Eulachacha Waikiki (hancinema)

Jaga jarak

Menjaga jarak udah jadi hal wajib yang harus kita lakukan saat pandemi hingga nanti memasuki new normal.

Hindari untuk berkerumun saat bermain dengan anak-anak, apalagi bayi.

Karena biasanya kita masih sering buat menjenguk bayi yang baru lahir misal bayi saudara kita atau tetangga rumah.

Baca Juga: 5 Bahan Alami Penghilang Noda Kekuningan di Daerah Ketiak Baju!

Memakai masker

Sama kayak menjaga jarak, memakai masker juga jadi hal wajib yang harus dilakukan.

Dengan memakai masker, kita mencegah buat tertular droplet orang lain yang masuk ke dalam mulut dan mencegah droplet kita mengenai orang lain.