Postingan Aurel Hermansyah Banjir Ucapan Selamat, Pamer Cincin dari Atta Halilintar!

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Senin, 13 Juli 2020 | 22:11 WIB
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar (IG @aurelie.hermansyah)

Cewekbanget.id - Ulang tahun ke-22 Aurel Hermansyah penuh sama kejutan nih.

Seperti yang kita tahu kalau Aurel Hermansyah baru saja merayakan ulang tahunnya pada Jumat (10/7).

Di hari istimewanya itu, Aurel Hermansyah mendapat kejutan dari keluarganya dan dari sang kekasih, Atta Halilintar.

Baca Juga: Jay dan June 'iKON' Alami Kecelakaan Mobil, Polisi Curigai Driver di Bawah Pengaruh Alkohol

Atta Halilintar juga menyiapkan surprise yang enggak kalah seru.

Misalnya nih mengajak Aurel Hermansyah berkeliling Jakarta dengan menggunakan kapal.

Lengkap dengan dekorasi yang didominasi warna ungu dan putih.

Baca Juga: Mimpi Terjatuh, Lalu Tersentak Terbangun? Awas, Ini 4 Penyebabnya!