CewekBanget.ID - The Korean Business Research Institute baru saja mengumumkan tentang group KPop terpopuler untuk bulan Juli.
Ranking group KPop terpopuler ini diurutkan dari 100 group KPop yang datanya dikumpulkan sejak 24 Juni hingga 24 Juli 2020.
Hasilnya dari analisa data berbagai aspek kayak partisipasi fans, media, interaksi, dan indeks dari komunitas.
Baca Juga: Keuntungan Lagu 'End of the Day' Versi Orkestra Bakal Didonasikan ke Shiny Foundation
Nah, untuk bulan Juli, BTS berada di posisi pertama untuk group KPop.
Dari 10 group KPop, ada 7 girlband nih yang masuk dalam daftar ranking.
Selain BTS, yuk cari tahu siapa aja group KPop terpopuler untuk bulan Juli ini.
Baca Juga: Buat Kita yang Lagi Jomblo, Ini Jawaban Kapan Kita Punya Pacar!
BTS
BLACKPINK
Baca Juga: Zodiak Hari Ini, 25 Juli 2020. Cancer Tetap Ngurusin Kerjaan di Weekend Nih
Red Velvet
TWICE
Baca Juga: Sweet! Foto Kebersamaan Masa Kecil 7 Pasang Kakak dan Adik Keluarga Kerajaan Inggris
IZ*ONE
GFRIEND
SEVENTEEN
Baca Juga: Hindari 5 Kebiasaan yang Bikin Kulit Berminyak Makin Berminyak!
(G)I-DLE
Ada group favoritmu enggak, nih?(*)