4 Drama China yang Dibintangi Wang Yibo 'UNIQ,' Bisa Masuk Watchlist Nih!

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Rabu, 5 Agustus 2020 | 21:15 WIB
Wang Yibo (Baidu)

The Untamed

Drama China - The Untamed (Wang Yibo)

Drama tahun 2019 inilah yang membuat nama Wang Yibo melejit hingga masuk dalam daftar Forbes China Top 100 Celebrity di urutan 71.

The Untamed diperankan oleh Wang Yibo bersama Xiao Zhan yang sama-sama idol populer di China.

Sempat dilarang tayang karena web novel aslinya mengusung tema boy love, drama ini akhirnya mendapat izin setelah versi dramanya berbeda dengan versi web novelnya.

Baca Juga: Penting! 5 Cara Cegah Keputihan Tidak Normal yang Wajib Diketahui

The Legend of Fei

Drama China Legend of Fei

Tayang pada 2019, Wang Yibo berperan sebagai Xie Yun, pangeran Duan dan Zhao Li Ying sebagai Zhou Fei.

Asal usul karakter Wang Yibo ini sebenarnya adalah seorang martial artist yang kemudian identitasnya terungkap sebagai Pangeran Duan, Xie Yun.

Drama ini sempat diterpa rumor tentang perilaku Wang Yibo yang dianggap sombong dan enggak peduli dengan kru.

Namun rumor tersebut telah dibantah oleh pihak produksi drama sendiri.

Drama Wang Yibo mana nih yang pengin kalian masukkan ke dalam watchlist tontonamu, girls?(*)