5 Hal yang Harus Dilakukan Kalau Ada Anggota Keluarga yang Isolasi Mandiri di Rumah

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Sabtu, 8 Agustus 2020 | 20:55 WIB
Memakai masker untuk cegah Corona, perlu enggak sih? (intro2web.com)

Selalu menggunakan masker

Selain cuci tangan, menggunakan masker juga jadi hal yang wajib but dilakukan.

Virus corona menyebar leat droplet dan kini menurut penelitian juga menyebar lewat udara.

Jadi, dengan menggunakan masker, kita bisa menghindari kontak langsung dengan droplet dari lawan bicara atau dari lawan bicara kepada kita.

Baca Juga: Kurangi Efek Radikal Bebas & 3 Manfaat Kopi Hijau yang Jarang Diketahui!

Membersihkan barang yang ada di sekitar pasien

Selalu semprot desinfektan atau bersihkan barang-barang yang ada di sekitar pasien.

Buat pasien, pisahkan juga pakaian kotornya dari pakaian anggota keluarga yang lain.

Cuci dengan menggunakan sabun cuci atau bisa dengan menggunakan air dengan suhu 60 hingga 90 derajat Celcius.

Minum obat untuk mengurangi gejala

Masih melansir dari Hellosehat, kalau punya gejala COVID-19 ringan kayak nyeri atau sakit kepala, bisa mengonsumsi obat penghilang rasa sakit kayak acetaminophen.

Asupan vitamin juga enggak boleh diabaikan untuk bisa menjaga daya tahan tubuh.

Tapi tentu saja, tetap dengan anjuran dan saran dari dokte, ya.(*)

Baca Juga: Gunung Sinabung Kembali Erupsi, Ada Potensi Hujan Abu Lebat di Puncak Gunung