Punya Hewan Peliharaan Selama Pandemi Ternyata Bermanfaat Kata Studi!

By Salsabila Putri Pertiwi, Rabu, 23 September 2020 | 18:19 WIB
Binatang peliharaan seleb Indonesia (foto: instagram.com/bebytsabina/)

CewekBanget.ID - Memiliki hewan peliharaan di masa pandemi COVID-19 dapat membantu melawan rasa bosan dan kesepian.

Enggak hanya itu, studi terbaru bahkan menunjukkan, memelihara hewan peliharaan dapat meningkatkan kesehatan fisik dan mental, lho.

Jadi ada untungnya nih, mengurus hewan peliharaan kesayangan kita selama menjalani PSBB akibat pandemi!

Baca Juga: 4 Hewan Peliharaan Dipercaya Bisa Bikin Pemiliknya Mujur Lho!