Ini 5 Kota Besar Paling Sibuk & Ramai di Dunia! Sudah Pernah Kunjungi?

By Marcella Oktania, Kamis, 24 September 2020 | 19:40 WIB
Skytree, Tokyo (japan-guide.com)

2. Tokyo

Skytree, Tokyo

Jadi ibukota Jepang, Tokyo menduduki peringkat kedua sebagai kota paling sibuk dan ramai di dunia, lho!

Enggak heran, karena di Tokyo banyak banget tempat wisata, pusat kebudayaan, hingga rumah bagi keluarga Kekaisaran Jepang.

1. New York

Times Square, New York

New York adalah kota paling sibuk dan ramai di dunia!

New York sendiri punya populasi sebesar 19 juta penduduk, tapi setiap tahunnya ada 50 juta turis yang ke New York.

Ditambah lagi, New York dikenal sebagai kota yang enggak pernah tidur dengan beragam hiburan di dalamnya!

(*)

Baca Juga: Selain Black Panther, Ini 5 Film Chadwick Boseman Lain yang Bisa Kita Tonton!