Yuk Kepoin Tips Pintar Atur Uang Saat Resesi Ala Allianz dan NOVA!

By Elizabeth Nada, Jumat, 16 Oktober 2020 | 18:30 WIB
Ilustrasi keuangan (foto : freepik)

4. Relevant,

Selanjutnya, anggaran dan tujuan sudah sesuai atau cocok dengan kebutuhan kita. Sesuai juga dengan usaha kita untuk mencapainya.

5. Time-related

Waktu juga enggak kalah penting, girls. Pasrikan tujuan kita memiliki batas waktu yang jelas, supaya kita bisa lebih berkomitmen dan disiplin untuk menjalankan rencana tersebut.

Baca Juga: 4 Cara Biar Tetap Terhubung Sama Teman Selama Pandemi Menurut Psikolog. Wajib Coba!

 

 

Bila pengeluaran sudah tidak dapat lagi ditutupi oleh pendapatan, kita perlu mengambil langkah, yaitu mengurangi pengeluaran atau menambah penghasilan.

Atau kita bisa melakukan kedua hal tersebut secara bersamaan.

Menurut perencana keuangan, kita pun bisa mencari penghasilan tambahan, misalnya dengan memulai usaha.

Oiya, yang juga penting dalam mengelola keuangan kita, yaitu melihat peluang investasi dan juga mengantisipasi risiko dengan memiliki proteksi yang tepat.

Bagaimana memilih produk investasi atau asuransi yang cocok?

Jawabannya, kita bisa sesuaikan dengan tujuan dan kebutuhan kita, girls.

Tanyakan pada diri sendiri "apakah kita membutuhkan asuransi kesehatan, asuransi jiwa, atau lainnya?".

Selain itu, sesuaikan juga dengan kemampuan keuangan atau budget yang kita miliki.

Baca Juga: Mega Terkenal, Gaya Hidup 5 Seleb Hollywood Ini Anti Foya-foya!

Selain webinar ini, masih ada rangkaian kegiatan lainnya dari Allianz Indonesia bersama NOVA dalam rangka Bulan Inklusi Keuangan 2020, lho.

Webinar kedua dengan tema Hati Senang, Duit Datang: Kembangkan Hobi Jadi Usaha akan diselenggarakan pada tanggal 26 Oktober 2020.

Selain itu, ada pula booth Virtual Expo Allianz Indonesia serta akan ada pula program live Bulan Inklusi Keuangan pada tanggal 28 dan 30 Oktober 2020.

Untuk info selengkapnya bisa kita akses di http://bit.ly/BIK-VirtualBoothAllianz.

(*)