Kantong Plastik Sebagai Tempat Sampah
Namun, di sisi lain, sebagian besar masyarakat justru memanfaatkan kantong plastik menjadi tempat sampah.
Masalahnya, hal ini enggak tepat dalam proses mengurangi sampah plastik, sebab pada akhirnya kantong plastik itu akan terbuang juga.
Sebisa mungkin kita menggunakan alternatif lain, misalnya mengumpulkan sampah anorganik di ember.
Baca Juga: Kenapa Kita Enggak Disarankan Buat Membungkus Makanan dalam Plastik?
Sementara itu, kita bisa membungkus sampah residu menggunakan koran sehingga enggak memerlukan kantong plastik.
(*)