Tips dan cara keramas biar rambut sehat:
1. Sebelum mandi, sisir rambut terlebih dahulu dengan menggunakan sisir bergigi renggang untuk menghindari rambut kita jadi kusut sewaktu keramas.
2. Basahi rambut dengan air dan pastikan setiap helai rambut sudah dalam keadaan basah.
Baca Juga: Kepala Jadi Terasa Pusing Saat Menstruasi? Begini 3 Alasannya!
3. Tuangkan shampoo secukupnya, kemudian aplikasikan ke dekat akar rambut, bukan ke batang rambut.
Fyi, sifat detergen pada shampoo bisa mengikis minyak alami yang ada pada batang rambut, sehingga bukannya malah membersihkan, justru bikin batang rambut jadi kering.