Apakah Ciuman Dalam Pacaran Itu Wajar? Remaja Cewek Harus Tahu, Simak

By Dok Grid, Rabu, 7 Agustus 2024 | 11:11 WIB
Drama 'Record of Youth' (foto : tvN)

Selain itu, juga ada rasa saling percaya.

Dia bisa dipercaya dan kita dipercaya oleh dia.

Terakhir, ada passion yaitu ketertarikan secara hasrat.

Kita suka saat bersama dia dan passion ini enggak harus diwujudkan dalam ciuman atau hubungan seks.

Penting diingat, pacaran bukan cinta karena cinta enggak mesti dalam wujud pacaran.

Cinta dan pacaran juga enggak selalu harus diwujudkan dalam seks.

Jadi, berciuman atau enggak saat berpacaran itu adalah keputusan kita sendiri.

Kalau kita sudah siap, ya enggak masalah.

Tapi kalau merasa enggak nyaman, kita enggak harus melakukannya.

Baca Juga: Jangan Pernah Mau Ciuman dalam 4 Kondisi Ini, Bikin Kita Rugi

(*)