Rekomendasi Toner Mahal Harga Ratusan Ribu. Worth to Buy Enggak?

By Rafaela Theresa, Kamis, 17 Desember 2020 | 12:19 WIB
Ilustrasi memakai toner (glamderm.com)

Memang sih, toner itu harganya juga bervariatif.

Tapi sebenarnya, toner dengan mahal sampai ratusan ribu rupiah itu worth to buy enggak yah?

Studio Tropik Probiome Skin Tonic – Rp 180.000

Studio Tropik Probiome Skin Tonic

Studio Tropik Probiome Skin Tonic memiliki formula yang creamy nih untuk menghindrasi dan memperbaiki kulit kering juga sensitif.

Udah gitu, memberikan efek ‘plumping’ pada kulit yang dehidrasi juga.

Baca Juga: Battle Toner Centella Asiatica COSRX VS Skin1004 yang Bisa Basmi Jerawat

Dengan kandungan BifidaLacto Probiotics, cocok untuk menghidrasi kulit, menyeimbangkan microbiome dan mengoptimalkan kondisi kulit.

Bersifat anti-aging juga memperkuat skin barrier, lho!

Dengan kandungan PGA, Quadruple HA, Crystal Iceplant dan Collagen, mengunci kelembapan kulit kita dan  kaya antioksidan, jadi kulit kita lebih kencang dan terawat deh!