CewekBanget.ID - Di sinetron 'Ikatan Cinta' selain perjalanan cinta Aldebaran dan Andin yang selalu jadi sorotan, ada yang selalu jadi scene stealer dengan gaya polosnya yang unik, yaitu Kiki si ART!
Kiki sendiri diperankan oleh Ayya Renita, seorang multitalenta yang dikenal sebagai aktris, pelawak, dan pembawa acara!
Dibalik aktingnya yang lucu sebagai Kiki dan jadi ART, ternyata di luar set syuting, Ayya Renita punya gaya yang super glamor dan kece banget, lho!
Yuk intip 5 gaya glamor Ayya Renita, pemeran Kiki ART di 'Ikatan Cinta' dengan 5 dress ini!
Baca Juga: Enggak Boring, 7 Gaya Santai & Chic Pakai Kaos ala Elsa 'Ikatan Cinta'
1. Elegan!
Off shoulder dress warna putih ini bikin kita terlihat seperti crazy rich asian, deh!
2. Bodycon midi mermaid dress dengan warna pink neon ini memang simpel, tapi bikin kita terlihat lebih chic.
3. Off shoulder polkadot dress ini wajib kita miliki untuk tampilan yang playful!
Baca Juga: Gaya Modis Andin vs Elsa 'Ikatan Cinta' Pakai Outfit Hitam. Kece Mana?
4. Puff sleeves dress warna cokelat ini jadi makin terlihat glamor berkat high boots dan mini bag!
5. Summer dress dengan warna hijau lime ini bikin penampilan Ayya Renita terlihat lebih santai, tapi tetap chic.
(*)
Baca Juga: 7 Inspirasi Dress ala Glenca Chysara, Kasual Hingga Buat Kondangan!