Sedang Mengalami Writer's Block? Gini 6 Tips untuk Menghadapinya!

By Salsabila Putri Pertiwi, Minggu, 28 Februari 2021 | 19:45 WIB
Ilustrasi menulis (inc.com)

Mungkin kita memang enggak bisa menyelesaikan tulisan kita sendirian.

Mengobrollah dengan teman, ceritakan kenapa kita bisa mengalami writer's block dan sudah sejauh mana proses menulis kita.

Atau sampaikan semua ide di kepala kita kepada teman dan obrolkan dengan mereka supaya kita mendapat gambaran lebih jelas mengenai bagaimana ide-ide tersebut bisa dirangkai menjadi sebuah narasi yang runut.

Baca Juga: Ini Manfaat Bikin Resolusi Tahun Baru dengan Bullet Journaling!

Istirahat yang Cukup

Tapi dari semua tips tersebut, yang paling penting adalah memastikan kita beristirahat dengan cukup, girls!

Kurangnya istirahat membuat kita enggak fokus, sulit berpikir jernih, dan mood memburuk.

Kalau memang kita menghadapi writer's blockambil jeda sejenak, lalu beristirahatlah hingga kita merasa lebih baik.

(*)