Baca Juga: Tutorial Bikin Foxy Eyes Makeup Kayak Gigi Hadid. Simpel Banget!
Selanjutnya blend hingga eye shadow merata di kelopak mata kita.
Pakai juga mascara ke bulu mata kita ya, girls.
Model memakai mascara merk L'oreal Voluminous Lash Paradise seharga Rp.145.000.
Riasan pipi dan bibir
Beralih ke make up bagian pipi, rekomendasi blush untuk para aquarius bisa pakai warna pink mawar seperti yang model pakai.
Blush ini merupakan brand milik YouTuber Sunny Dahye, House of Hur Garden Multi Sleek Pot 01 Pink Rossie.
Baca Juga: Buat Pemula, Ini Tips dan Trik Cara Bikin Alis yang Bisa Kita Coba!
Kita bisa dapatkan produk ini seharga Rp.99.000.
Cukup tap-tap dengan jari kita ke pipi dan ratakan, warna pink yang keluar akan bikin wajah kita kelihatan segar.
Step terakhir pakaikan ombre lip tint pada bibir kita, dengan brand A'pieu Juicy Pang Mousse Tint shade BE01 & RD03.
Harga kisaran tint ini antara 80-145 ribu rupiah.
Dan ini dia final look tutorial make up a la zodiak aquarius yang independen, open minded, dan unik!
Selamat mencoba ya, girls.
(*)