Enggak Gegabah, 4 Zodiak Ini Selalu Berpikir Jangka Panjang dan Matang

Septi Nugrahaini Rahmawati - Sabtu, 13 Maret 2021 | 20:10
 
Drama 'Love Alarm 2'
foto : Courtesy of Netflix

Drama 'Love Alarm 2'

CewekBanget.ID - Ada orang yang sering berpikiran jangka pendek, tapi ada juga yang lebih berpikiran buat jauh ke depan.

Nah, beberapa zodiak ini juga dikenal selalu berpikiran jauh lho, girls.

Mungkin bakal terdengar sangat perhitungan banget ya girls, tapi kita benar-benar memikirkan apa yang seharusnya dilakukan.

Baca Juga: 5 Ide Boyish Look Buat Hijabers ala Sivia Azizah. Kece Abis!

Siapa aja mereka? Yuk cari tahu!

Leo

Leo sangat tahu apa arti dari pengalaman dan mereka cenderung senang berada di sekitar orang-orang yang bijak dan cerdas.

Orang berzodiak Leo ini belajar dari pengalaman dari orang-orang di sekitarnya dan selalu berhati-hati tentang keputusan yang mereka buat.

Baca Juga: 10 Boyband KPop Terpopuler Maret 2021, BTS Masih Belum Lengser!

Aquarius

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 50

Latest

x