Apology Language, Ragam Cara Kita Meminta Maaf! Kita Tipe yang Mana?

By Salsabila Putri Pertiwi, Selasa, 30 Maret 2021 | 17:50 WIB
Drama 'Love Alarm 2' (foto : Courtesy of Netflix)

Accepting Responsibility 

Yang kedua, ada accepting responsibility atau siap bertanggungjawab atas hal yang telah kita perbuat.

Dalam hal ini, kita menyadari bahwa kita melakukan sesuatu yang keliru kepada orang lain.

Kita juga bersedia mengakui kesalahan tersebut.

Baca Juga: Jae DAY6 Minta Maaf Usai Tndakan dan Komentar Kasar Saat Live Streaming

Genuinely Repent

Drama 'Run On'

Maksud dari bahasa permintaan maaf yang satu ini adalah menunjukkan bahwa kita sadar dan dapat membayangkan bagaimana orang lain tersakiti akibat perbuatan kita.

Akhirnya, kita berjanji untuk enggak mengulangi kesalahan kita tersebut ke depannya.

Kita juga berjanji akan melakukan hal yang lebih baik.