4 Tipe Teman Cewek yang Paling Sering Ditemui. Jangan-Jangan Kita Nih!

By Salsabila Putri Pertiwi, Minggu, 16 Mei 2021 | 20:20 WIB
Ilustrasi tipe teman cewek (foto : tvN via Hancinema)

Padahal enggak demikian, kok! Mungkin teman pendiam kita yang satu ini memang introvert atau enggak terbiasa bersosialisasi seperti banyak orang lainnya.

Tapi begitu bersama dengan kawan-kawan terdekatnya, si pendiam pada akhirnya mau berbagi kisah kehidupannya, sehingga cuma kita dan dirinya yang tahu.

 

Si 'Mommy'

Menghibur teman yang sedih

Sosok teman yang ini rasanya selalu mengasuh dan mengayomi orang-orang di sekitarnya.

Enggak hanya itu, setiap kali ada yang pengin curhat atau butuh nasihat, pasti semuanya disampaikan pada sosok 'emak' dalam lingkup pertemanan ini.

Malah, kadang sosok teman seperti ini sudah paham duluan kalau kita sedang ada masalah dan butuh teman bercerita. So sweet!

Baca Juga: Charming! 5 Karakteristik Tipe Cewek Idaman Ini Harus Kita Miliki!

Si Planner

Punya teman yang kerjanya mengajak kita main atau selalu jadi seksi acara di setiap kegiatan kita bersama teman-teman satu circle? Kayaknya doi adalah tipe teman planner atau event organizer, nih.