4 Aplikasi Ini Dibuat karena Pandemi COVID-19 dan Bisa Membantu Kita Saat PTM Nanti

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Sabtu, 5 Juni 2021 | 14:55 WIB
Class of Lies (foto: kpopmap)

PeduliLindungi

Aplikasi ini dibuat oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika yang bisa kalian download di hape ya, girls.

PeduliLindungi ini bisa memberi tahu kita tentang apakah kita sedang berada di zona merah dimana ada orang-orang yang positif COVID-19 atau ada Pasien Dalam Pengawasan di area tersebut.

Baca Juga: Ayudia dan Ditto Yakin Cewek Cowok Enggak Bisa Murni Sahabatan!

10 Rumah Aman

Kalau aplikasi ini dibuat oleh Kantor Staf Presiden atau KSP yang didukung oleh pihak Kemenkominfo.

Aplikasi ini membantu masyarakat biar enggak panik terkena COVID-19 atau enggak karena punya fitur untuk memeriksa kondisi tubuh secara mandiri ya, girls.