Begini Cara Menambah Kepercayaan Diri Setiap Harinya. Ampuh Banget!

By Monika Perangin, Senin, 21 Juni 2021 | 19:05 WIB
Bahagia (dissolve.com)

Jadi, kita juga bisa tampil dengan keanggunan dan jiwa yang keren. 

Baca Juga: 5 Makna Lirik Lagu EXO Don't Fight the Feeling, Tentang Anak Muda yang Percaya Diri untuk Melangkah Maju

Meditasi

Meditasi

Salah satu cara untuk bisa berpikir jernih adalah dengan melakukan meditasi. 

Kita bisa mengurangi stres kita dan "mengistirahatkan" pikiran kita sejenak. 

Dengan melakukan meditasi, kita bisa fokus pada diri sendiri dan menemukan sisi keren versi diri kita. 

Olahraga

Ilustrasi olahraga lari

Nah, cara supaya bisa percaya diri selanjutnya adalah dengan berolahraga. 

Selain meditasi, olahraga juga bisa membuat stres kita jadi menghilang.

Olahraga juga bisa membentuk tubuh kita seperti yang kita mau. 

Jadi, dengan berolahraga, kita bisa lebih percaya diri lagi. 

Baca Juga: Orang Narsis dan Percaya Diri Beda Lho, Yuk Kenali Ciri Narsistik!

Yuk girls mulai percaya diri dan tampil! 

(*)