Vitamin C
Vitamin C adalah bahan yang kuat saat untuk merawat dan mengatasi bekas jerawat karena sejalan dengan sintesis kolagen.
Sintesis kolagen pada jenis kulit berjerawat sangat penting, karena membantu dalam restrukturisasi dan pembangunan kembali sel-sel kulit yang sehat.
Hal ini kemudian membantu mengurangi jaringan parut jerawat dan hiperpigmentasi dan membuat sel-sel kulit baru muncul ke permukaan.
Baca Juga: Makin Flawless, Ini 3 Krim Malam Murah Buat Pudarkan Bekas Jerawat!
Vitamin C enggak cuma membantu dalam produksi kolagen dan pembentukan sel-sel kulit baru tetapi juga bisa mengangkat kotoran.
Vitamin C bisa mengatasi jaringan parut jerawat atau bekas jerawat kita.
Kita bisa menggunakan buah dan sayur yang mengandung vitamin C untuk dimakan atau dijadikan masker muka.