Jangan Percaya 5 Mitos Tentang Skincare Ini, Bikin Kulit Rusak!

By Monika Perangin, Rabu, 30 Juni 2021 | 18:05 WIB
Ilustrasi wajah kusam jadi cerah tanpa skincare (rutlandaesthetics.com)

Ilustrasi remaja pakai sunscreen

Saat mendung dan hujan, sunscreen enggak diperlukan

Wah, nampaknya banyak banget ya girls mitos tentang sunscreen.

Mitos tentang sunscreen yang terakhir adalah kalau kita enggak perlu menggunakan sunscreen saat cuaca sedang mendung atau hujan.

Hal ini dikarenakan, matahari enggak terlihat jadi kita dianggap enggak perlu melakukan perlindungan.

Padahal, walaupun mendung atau hujan, sinar UV juga masih bisa tembus dan berbahaya untuk kulit kita.

Jadi, jangan pernah enggak pakai sunscreen, ya!

Baca Juga: Mitos atau Fakta, Mendengkur Bisa Jadi Gejala Penyakit Jantung?

Tipe kulit berminyak enggak butuh pelembap

Ilustrasi pelembap gel 20 ribuan buat kulit berminyak dan berjerawat

Walaupun kita memiliki tipe kulit berminyak, kita tetap membutuhkan pelembap untuk menutrisi kulit kita.

Kita bisa memiliki produk pelembap kulit khusus untuk tipe kulit berminyak agar enggak terlalu berminyak.

(*)