CewekBanget.ID - Enggak cuma orang biasa, bahkan idol Internasional, Lisa BLACKPINK, pernah mengalami kejadian mistis, lho.
Kejadian mistis Lisa BLACKPINK ini dialami saat sedang berasa di dorm BLACKPINK.
Baca Juga: 5 Foto Lisa BLACKPINK Stunning dengan Eye Makeup yang Keren Banget!
Sepertinya, dorm BLACKPINK bisa dibilang cukup seram, karena bukan cuma Lisa, ternyata Jisoo juga pernah mengalami kejadian mistis.
Hal mistis antara Lisa dan Jisoo ini dialami mereka secara beruntun seperti kejadian yang saling berhubungan satu sama lain.
Bermula saat Jisoo BLACKPINK menceritakan bahwa dirinya mengalami mimpi buruk yang enggak mengenakkan kepada Lisa BLACKPINK.