Transformasi 8 Aktor dan Aktris Cilik Film Hollywood Populer! Ingat?

By Tiara Harum Pramesti, Kamis, 2 September 2021 | 16:15 WIB
Aktor cilik Charlie and the Chocolate Factory (pinterest)

Sayangnya mereka berdua tak lagi lanjutkan karier jadi aktor, melainkan telah selesaikan kuliah di bidang ilmu masing-masing. 

Adam mengambil jurusan desain busana, sedangkan Jacob Manajemen Hotel dan Restoran. 

Narnia

Lucy Pevensie sekarang

Aktris cilik yang berperan jadi Lucy Pevensie, si bungsu yang menemukan negeri Narnia kini sudah besar juga lho. 

Bernama asli Georgie Henley, lahir 9 Juli 1995, saat ini berusia 26 tahun. 

Saat membintangi Narnia, usianya baru 10 tahun, dan kelihatan gemesin banget kan?

Sampai besar dia juga tetap menggemaskan.

Edmund Pevensie sekarang

Masih dari film Narnia, pemeran Edmund Pevensie kakak dari Lucy juga turut mencuri perhatian.

Skandar Keynes kini sudah dewasa, dan menarik diri dari dunia akting. 

Pekerjaannya saat ini pun sangat serius, yaitu jadi bagian dari parlemen.