Informasi Sarjana di Kampus, Calon Mahasiswa Harus Tahu Rahasia Ini!

By Indah Permata Sari, Selasa, 7 September 2021 | 21:10 WIB
Universitas Prasetiya Mulya ()

Ikut Info Session Soal Kampus

Nah, ini dia yang wajib kita ketahui, girls.

Tentukan dulu deh kampus mana yang pengin kita tuju, lalu cari tahu apakah kampus tersebut memiliki info session yang bisa mengenalkan kita akan program sarjana yang pengin kita ambil.

Seperti Universitas Prasetiya Mulya yang ternyata punya Online Info Session untuk program Sarjana!

Universitas Prasetiya Mulya

Baca Juga: Waw! Ternyata 9 Drama Korea Ini Diambil dari Jurusan Kampus, lho!

Gunanya ikut event ini adalah kita calon mahasiswa ataupun orang tua bisa mengetahui apa saja kegiatan akademik dari seluruh program studi, non-akademik, dan informasi perkuliahan lainnya.

Fyi, info yang kita dapatkan ini disampaikan langsung oleh mahasiswa dan dosen Prasetiya Mulya lho.

Enggak ketinggalan kita bisa tahu duluan soal informasi pendaftaran mahasiswa baru.

Nah event ini akan diselenggarakan pada 11 September 2021 via Zoom Meeting.

Buat ikutan, kita bisa daftar di prasmul.link/infosession atau hubungi 0815 1166 2005 atau 0812 1166 660.

 

Yuk, calon maba #Girls4TheFuture!

(*)