Kulit Kering Hingga Berjerawat, Bikin Toner dari Bahan Alami Ini Yuk!

By Monika Perangin, Kamis, 9 September 2021 | 19:00 WIB
Ilustrasi memakai skincare (bebeautiful.in)

Toner untuk kulit sensitif

Ilustrasi kulit sensitif

Apalagi kalau bukan lidah budaya bahan yang paling ampuh untuk menenangkan kulit yang sensitif?

Lidah buaya memiliki berbagai macam kandungan yang dipercaya mampu membuat kulit sensitif menjadi lebih tenang.

Baca Juga: Bekas Jerawat Sirna, Pakai 4 Toner Lokal Harga Terjangkau Ini Yuk!

Maka dari itu, lidah buaya sering banget kita lihat dijadikan bahan utama skincare.

Cara membuat toner lidah buaya adalah dengan mencampurkan 4 sendok makan witch hazel, 2 sendok makan gel aloe vera, dan 4-6 tetes essensial oil pilihan kita.

(*)