Gusi Berdarah? Salah Cara Menyikat Gigi dan 4 Hal Ini Penyebabnya!

By Salsabila Putri Pertiwi, Selasa, 28 September 2021 | 22:20 WIB
Gusi berdarah ternyata bisa sebabkan bayi terlahir prematur. (askthedentist.com)

Diabetes

Nah, rupanya diabetes juga dapat menjadi penyebab gusi berdarah, lho!

Pasalnya, saat kita mengalami diabetes, mulut mengalami penurunan kemampuan untuk melawan kuman.

Akhirnya, gusi pun jadi lebih mudah terinfeksi.

Baca Juga: Gusi Berdarah dan Sakit Gigi? 5 Bahan Alami Ini Bisa Jadi Obatnya!

Defisiensi Vitamin C dan K

Gusi juga lebih rentan berdarah gara-gara kekurangan vitamin C dan K.

Vitamin C sendiri berguna untuk membantu menyembuhkan luka serta memperkuat tulang dan gigi.

Sementara itu, vitamin K membantu pembekuan darah yang baik.

 

(*)