Beri sampul plastik
Ada sebagian orang yang akan langsung menyampul buku dengan plastik bening.
Selain biar terlihat lebih rapi, sampul plastik ini juga akan melindungi sampul asli buku, girls.
Sampul plastik biasanya juga enggak gampang rusak, jadi sampul buku tetap terlindungi.
Apalagi kalau punya kebiasaan menaruh buku sembarangan juga enggak gampang kotor.
Baca Juga: Buat #Girls4TheFuture Tipe Auditori, Ini 6 Tips Belajar yang Bisa Kita Coba!
Jauhkan buku dari tempat yang lembap
Suhu lembap apalagi kalau buku kita banyak bisa bikin kertas buku berjamur.
Kalau kertasnya berjamur jadi gampang sobek, deh.
Untuk menganstisipasi, kita juga bisa meletakkan silica gel yang berfungsi untuk menyerap suhu lembap agar tetap kering.