Aktor Kim Kang Min juga bergabung dengan School 2021 sebagai Ji Ho Sung, sosok yang selalu penuh semangat dan memiliki mimpi juga cita-cita yang terus berubah seiring jalannya waktu.
Seo Hee Sun akan memerankan karakter Go Eun Bi, seorang trainee idol yang memiliki love-hate relationship dengan Kang Seo Young.
Meski terlihat dingin dan arogan, ada luka di masa lalu yang dirasakan oleh Go Eun Bi.(*)
Baca Juga: Jung Young Joo Punya Vibes Misterius di School 2021. Apa yang Disembunyikan?