Bikin Jerawat dan 3 Bahaya Lain Kalau Tidur Tanpa Bersihin Makeup. Jangan Malas!

By Septi Nugrahaini Rahmawati, Sabtu, 20 November 2021 | 18:40 WIB
Seulgi 'Red Velvet' (SM Entertainment)

Bikin kulit kering

Setelah kolagen yang menipis dari kulit wajah karena kebiasaan malas membersihkan makeup, proses pengelupasan sel kulit mati jadi terganggu.

Di proses ini, kulit jadi kering, kasar, dan gampang mengelupas.

Baca Juga: Viral di TikTok, 4 Tinted Moisturizer Lokal Terbaik Harga Bersahabat

Irene Red Velvet

Infeksi bagian mata

Pakai makeup pastinya enggak melupakan bagian mata ya, girls.

Enggak membersihkan makeup di bagian mata bisa bikin infeksi lho terlebih makeup mata kayak maskara atau eyeliner adalah waterproof atau tahan air.

Melansir dari Hellosehat, tidur tanpa membersihkan makeup bagian mata ini bisa memunculkan mata merah atau konjungtivitis.

Enggak menutup kemungkinan juga buat munculnya radang kelopak mata, iritasi, hingga dermatitis.

Jadi, masih mau buat malas ngebersihin makeup?(*)