CewekBanget.ID - Somi baru saja merilis video behind the scene syuting musik video lagu terbarunya XOXO.
Di syuting kali ini, ada yang spesial karena secara mendadak Somi ajak ayahnya ikut jadi model videonya.
Tanpa basa-basi, ayah Somi juga langsung setuju dan bermain peran dengan apik lho.
Baca Juga: Somi Beberkan Kenapa Dia dan Giselle aespa Sekarang Bisa Jadi Bestie!