Lama Enggak Dance, Beberapa Member Wanna One Bengek di Panggung MAMA!

By Tiara Harum Pramesti, Minggu, 12 Desember 2021 | 09:10 WIB
Wanna One reuni di MAMA 2021 (Mnet)

Sudah lama enggak perform enerjik

Wanna One

Bukan cuma Sungwoon, Woojin dan Jaehwan juga mengungkapkan pengalaman yang sama usai perform.

"Aku sudah banyak lakukan dance juga, tapi yang sekarang ini paling berat," ungkap Jaehwan.

Seperti kita tahu, Kim Jaehwan yang punya suara merdu melengking kini aktif sebagai solois, dengan aksi panggung santai tanpa dance enerjik. 

Baca Juga: Nostalgia Foto Kartu Natal Keluarga Kerajaan Inggris. Sweet Abis! (Part 1)

Enggak berbeda dengan Ong Seongwu yang belakangan malah aktif jadi aktor drama. 

Tapi para fans bersyukur bisa lihat lagi penampilan Seongwu sebagai idol, setelah beberapa tahun terakhir fokus jadi aktor. 

Wanna One membawakan totl 3 lagu hits, EnergeticBurn It Up dan Beautiful (part 3).

Meski kali ini tampil tanpa Lai Guanlin, karena terhalang pandemi COVID-19, tapi maknae grup itu kelihatan mengunggah dukungan lewat Instagramnya untuk Wanna One dan MAMA 2021

 

(*)