Lesti Melahirkan Dadakan, Billar Pastikan Kondisi Anaknya Sehat

By Tiara Harum Pramesti, Senin, 27 Desember 2021 | 19:05 WIB
Lesti Kejora dan Rizky Billar (Instagram: rizkybillar)

Belum diperlihatkan wajahnya

Kembali Billar memberi kabar kalau bayinya kini dalam keadaan sehat tanpa kurang suatu apa. 

Lesti menyebutkan di vlog terbaru sebelum lahiran, kalau berat anak pertamanya itu diperkirakan 2,2 Kg.

Billar dan Lesti sempat khawatir dengan persalinan dadakan ini. 

Baca Juga: Rekor! Baru 12 Hari, Spider-Man: No Way Home Tembus US$ 1 Miliar!

Sebab usia kandungan yang masih terbilang muda untuk dilahirkan membahayakan ibu dan bayi. 

Sampai saat ini Lesti dan baby L masih belum diperlihatkan ke publik, tapi para fans dan kerabat telah memberi banyak ucapan selamat lewat komentar di Instagram. 

Selamat Lesti dan Billar

(*)