Gunakan cleansing balm
Setelah membersihkan dan menghilangkan segala produk kecantikan yang menempel di mata, sebaiknya kita langsung menggunakan cleansing balm.
Cleansing balm ini bisa membantu kita untuk membersihkan eyeshadow, eyeliner, dan maskara kita yang waterproof.
Punya formulasi deep cleansing, cleansing balm salah satu pembersih eye makeup yang paling cocok untuk kita gunakan.
Pakai makeup remover
Setelah menggunakan cleansing balm dan membersihkan kotoran akibat kita menggunakan cleansing balm tersebut, kita bisa lanjut menggunakan makeup remover.
Walaupun sudah pakai cleansing balm, enggak ada salahnya kita melakukan double cleansing di mata untuk memastikan makeup mata kita terangkat semua.
Usahakan pakai makeup remover dengan formulasi yang gentle dan menggandung oil ya girls.
Baca Juga: Tips Membersihkan Eye Make Up dengan Benar Agar Enggak Merusak Kulit!