Bukan Pingsan Biasa, Waspada kalau Disertai dengan 4 Kondisi Ini!

By Salsabila Putri Pertiwi, Senin, 31 Januari 2022 | 13:10 WIB
Ilustrasi pingsan (freepik)

Kenali juga gejala stroke lain yang bisa jadi menyertai kejadian pingsan.

Gejala Aneh Sebelum Pingsan

Kalau seseorang merasa, melihat, mencium, menyentuh, atau mendengar sesuatu yang aneh sebelum pingsan, kita perlu siaga.

Ini bisa jadi gejala kejang dan butuh bantuan medis sesegera mungkin.

Pingsan akibat kejang juga bisa membawa gejala seperti perasaan kebas atau geli, mengompol, tubuh tiba-tiba tegang, dan gemetaran.

Jangan abaikan dan segera cari pertolongan medis sebelum terlambat.

Baca Juga: Seperti Apa Reaksi Tiap Zodiak Saat Menonton Konser Kpop? Cari Tahu Yuk!

(*)