CewekBanget.ID - Girls, dalam beberapa situasi, bertahan hidup emang benar-benar menguras energi, ya.
Saat kita di titik pengin menyerah, tiba-tiba kita harus ingat nih kalau ada banyak hal yang harus dilakukan, girls.
#GirlsIn5piration juga bisa nih menonton beberapa film tentang bertahan hidup di tengah keenggakpastian dan mencoba buat selalu bangkit lagi.
Bisa buat rekomendasi film saat weekend, yuk cari tahu, girls!
The Greatest Showman
Film yang tayang di tahun 2017 ini diangkat dari kisah nyata Barnum pengusaha yang membesarkan sirkus Barnum.
Untuk bisa membuat sirkusnya menjadi besar, ada banyak hal yang harus dilalui nih, girls.
Saat di puncak karier pun dirinya enggak lepas dari masalah hingga nyaris membuatnya kehilangan semua, termasuk istrinya.
Setelah melalui banyak hal, ia kemudian mulai bangkit untuk memulai semuanya dari awal lagi.
Baca Juga: 4 Tips Bertahan #GirlsIn5piration saat Merasa Salah Pilih Jurusan Kuliah
Pursuit of Happyness