Pasca Operasi, Jin BTS Jadi Seleb Korea Peringkat Pertinggi di Top Influencer Instagram Amerika

By Aisyah Balqis, Jumat, 25 Maret 2022 | 11:05 WIB
Kim Seokjin / Jin BTS (Foto : Instagram @jin)

Bulan Februari lalu, Jin menduduki peringkat sebagai anggota BTS yang memiliki penonton paling aktif. 

Kolase Instagram Jin BTS

Algoritme menghitung berapa banyak pengguna nyata yang terlibat dengan konten yang di-posting.

Member yang mendapatkan julukan sebagai Worldwide Handsome ini, juga memiliki jumlah pengikut bulanan terbesar.

Dalam daftar top 1000 Instagram influencer terbaru di Amerika Serikat.

Jin menempati posisi #15 sebagai artis pria Korea dengan peringkat tertinggi!

Baca Juga: Fakta dan Teori Comeback Red Velvet Feel My Rhythm. Kamu Menyadarinya?

(*)