Wah, Ternyata Ini Lho 5 Karakter Cewek yang Disukai Sama Cowok!

By Monika Perangin, Kamis, 24 Maret 2022 | 21:05 WIB
Drama Shoooting Star (Elle Magazine)

Karakter periang bisa bikin semua orang jadi merasa gembira dengan keberadaan kita.

Bisa menghidupkan suasana membuat karakter periang punya pesona tersendiri.

Karakter cerewet

Meskipun kadang menyebalkan, namun karakter cewek yang cerewet juga disukai sama banyak cowok.

Karakter cerewet ini punya kesan perhatian yang bikin cowok jadi merasa disayang.

Baca Juga: Karakter Zodiak Aries Hingga Virgo Saat Berbohong dan Menangani Akibatnya

Karakter ambisius

Drama 'Love Scenery' -- ilustrasi di depan laptop

Pesona dari cewek yang punya karakter ambisius juga enggak kalah mempesona, lho.

Karakkter ambisius ini bikin kita terlihat jadi punya arah tujuan masa depan.

Karakter alpha

Karakter terakhir yang biasanya disukai cowok adalah cewek yang punya karakter alpha.

Karakter alpha bisa menunjukkan sisi kepemimpinan dan cara kita berpikir.

 Baca Juga: Netizen Yakin Grindelwald Bakal Lebih Baik Diperankan Mads Mikkelsen Dibanding Johnny Depp

(*)