Hukum Makan Sahur Saat Sudah Imsak, Boleh atau Enggak nih ya?

By Salsabila Putri Pertiwi, Jumat, 8 April 2022 | 23:25 WIB
Ilustrasi jadwal imsak (Nextren)

CewekBanget.ID - Enggak terasa, sudah seminggu kita menjalani #PowerUpRamadan.

Kita pun beradaptasi kembali dengan berbagai kebiasaan saat berpuasa, termasuk menyesuaikan jam bangun tidur saat waktu sahur.

Tapi mungkin ada kalanya kita terlambat bangun sahur sehingga baru sempat mengisi perut ketika sudah memasuki waktu imsak.

Sebetulnya hal ini boleh atau enggak, sih?

Imsak

Apa itu imsak dan bagaimana aturannya jika kita masih makan sahur ketika sudah memasuki waktu ini?

Sebetulnya, 'imsak' adalah istilah yang digunakan untuk menandai waktu sekitar 10 menit sebelum azan Subuh berkumandang.

Jadi ibaratnya, imsak adalah lampu kuning bagi kita untuk mulai menghentikan aktivitas sahur dan siap-siap menunaikan ibadah puasa dan salat subuh.

Jadi, pengumuman imsak membuat kita tahu kapan kita dapat menyelesaikan makan sebelum azan Subuh.

Baca Juga: Simpel dan Enak, Ini 4 Olahan Masakan Telur yang Cocok Untuk Sahur!

Hukum Sahur Saat Imsak

Jadi sebetulnya kita boleh enggak sih, masih menyantap sahur saat imsak sudah berkumandang?